
Halo Sobat Apdet!
Kabar baik nih buat kalian pecinta diskon atau gratisan di FreeFire. Kabarnya bakalan ada bonus Topup yang akan hadir kembali di FreeFire ini. Kira kira apa sih bonus Topup yang di maksud?
Bonus Topup Karakter Dasha FreeFire

Yup, karakter dasha akan hadir sebagai bonus topup di FreeFire. Untuk skill jangan di ragukan lagi, karakter Dasha ini memiliki skill yang dinamakan Partying On yang mana mampu mengurangi damage saat jatuh 30%, menguragi waktu pemulihan dari jatuh 60%, mengurangi rate recoil dan recoil umum sebesar 5%.
Untuk mendapatkam karakter Dasha kamu harus melakukan Topup minimal 140 Diamond di periode 28 November s/d 4 Desember 2020. Jadi pastikan kamu memiliki uang yang cukup buat topup ya.
Jangan Lewatkan informasi terbaru dari kami dengan berlangganan di FF-APDET.
Berita Terkait